Tumbuhan Herbal Yang Berkhasiat Mengobati Kanker

Tumbuh-tumbuhan hasil alam indonesia yang kaya akan manfaat dan berkhasiat dalam pengobatan herbal kanker yang di jadikan sebagai pengobatan alternatif konvensial. Kanker bisa menyerang siapa saja tanpa pandang-bulu dari anak-anak, remaja hingga orang dewasa.
Jenis-Jenis Tumbuhan Mengobati Kanker
Tentu semakin berkembang pesatnya zaman era teknologi sekarang ini menjadi salah satu faktor dengan gaya hidup yang buruk. Pola Gaya hidup yang semakin berubah, tentu akan semakin bertambah pula masalah kesehatan yang terjadi, berbagai cara pengobatan yang dilakukan untuk menanggulangi hal tersebut.

Alam memberikan alternatif lain dari pengobatan modern yaitu dengan tumbuhan tanaman herbal. Kita bisa memanfaatkan pekarangan rumah untuk lebih gemar menanam tumbuh-tumbuhan obat herbal pencegah kanker sebagai apotik hidup. Tumbuhan tanaman ini harus ditanam dengan bebas peptisida. Nah berikut beberapa Tumbuh-tumbuhan Herbal Yang Berkhasiat Mengobati Kanker.

Jenis-jenis tumbuhan Herbal Yang Berkhasiat Mengobati Kanker


Tanaman Kunyit Putih
Cukup mengonsumsi kunyit putih atau kunir putih untuk mengobati kanker, karena kunyit putih mengandung zat ribosome inactivating protein (RIP) untuk mematikan kanker dalam tubuh, zat ini kemudian membuat sel kanker tersebut tidak lagi berkembang biak.

Tanaman Kayu manis
Tanaman yang satu ini yang dijadikan sebagai bumbu masak dirumah memiliki manfaat untuk melancarkan peredaran darah. Kandungan hangat yang terdapat dalam kayu manis bekerja menghancurkan perkembangan H. pylori bakteri penyebab penyakit kanker usus.

Tanaman Rosemary
Tumbuhan ini mengandung beberapa zat asam lemak yang dapat mencegah pertumbuhan sel kanker di dalam tubuh. Salah satunya zat dengan nama terpene. Terpene digunakan sebagai zat yang membantu dalam kemoterapi, seperti obat Adriamycyn dan Velban, zat terpenes ini selain mencegah pertumbuhan sel kanker, juga membantu mencegah penyebarannya.

Tanaman Seledri
Seledri ini mengandung zat bernama apigenine, minyak alami yang dapat mencegah perkembangan pembuluh darah dan menghentikan supply nutrisi kanker di dalam tubuh.

Tanaman Thyme
Thyme digunakan sebagai pencegah kanker karena kandungan thymol-nya. Fungsinya sama seperti terpene yang dikandung pada rosemary. Thyme juga biasanya bermanfaat sebagai antiseptik, antibakteri dan antioksidan yang sangat baik

Tanaman Mint
Daun mint yang memilik aromanya yang segar dan rasanya yang agak sedikit pedas juga membantu memotong supply nutrisi pada sel kanker. Selain itu, mint juga menjadi tumbuhan yang membantu mempercepat penyembuhan

Tanaman Dill
Di dalam daaun ini terkandung zat yang disebut monoterpenes, yaitu stimulan dan yang mengaktifkan enzym yang disebut glutathione-S-transferase (antioksidan yang hebat) yang mampu menetralisir zat karsinogen (penyebab kanker), sehingga efektif mencegah maupun menyembuhkan tubuh dari sel kanker.

Tanaman Jahe
Tanaman yang satu ini sering di jadikan Wedang Jahe. Tanaman obat berjenis rimpang ini bukan hanya mampu menghangatkan badan saja, namun juga berkhasiat menjadi obat yang menyembuhkan dan melindungi tubuh dari penyakit kanker. Hal ini dikarenakan kandungan ginerol dan zingerone di dalam Jahe berfungsi sebagai antioksidan kuat dan anti-inflamasi yang sangat baik untuk mencegah terbentuknya sel kanker dan tumor

Tanaman Lada Hitam
Tak kalah hebatnya dengan jenis tanaman diatas, Lada hitam justru sangat ampuh mencegah sel kanker. Kandungan piperin yang terdapat pada lada hitam merupakan bahan kimia aktif, yaitu sebagai antioksidan kuat yang mampu menghambat tumbuhnya sel kanker payudara.

Demikian beberapa Jenis Tumbuh-tumbuhan Yang Berkhasiat Mengobati dan Mencegah Kanker.Semoga kita selalu menjaga kesehatan dari gaya hidup yang buruk, sebab sehat itu mahal harga nya. Terima Kasih.

Tidak ada komentar :

Posting Komentar